hqdefault

4.20
mendengar brand clothing 420 ini tidak asing lagi terdengar oleh anak muda sekarang, pasalnya 2 tahun belakangan ini banyak sekali anak muda yang memakai barang-barang dari 4.20 ini. Robby gitaris geisha dan pemilik brand ini membuat sejak dari tahun 2010, ia menamai nama tersebut karena terbentuk 20 April.
untuk design yang dikeluarkan oleh 4.20 ini sangat simple dan menarik sehingga banyak sekali para penggemarnya.
untuk harga sangat relatif bagi kantong pelajar maupun mahasisua.
4.20 sudah banyak sekali mengeluarkan katalog seperti tshirt, celana, topi, jaket, kupluk, dan lain-lain. bagi kalian yang ingin membeli produk ini dapat mengunjungi storenya didaerah Tebet Jakarta Selatan.

setiap tahunnya 4.20 selalu mengadakan event untuk merayakan anniversary diayang diadakan didepan storenya, event tersebut dihadiri band-band indie berkualitas seperti fourtwenty, stars n rabbit, efek rumah kaca. dan masih banyak band yang lain.

sampai saat inipun 4.20 masih sangat hits dikalangan remaja masa kini. 4.20 juga ternyata memberi wadah bagi musisi band baru untuk mengapresiasikan karyanya, hal itu dilakukan karena pemiliki yaitu ‘Robby’ sangat menyukai dunia musik.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.