I Can Do It

Jangan berhenti dulu, jangan menyerah dulu

-Jerome Polin Sijabat-

Alasan saya memilih quote ini, karena saya pernah mengalami sebuah masalah yang berat dan sempat membuat saya berpikir untuk menyerah. Tetapi kemudian saya mencoba untuk tidak menyerah dan tetap optimis, hingga akhirnya masalah tersebut dapat diselesaikan.

Tantangan dalam hidup saya bisa dibilang biasa bila dibandingkan dengan tantangan yang dialami oleh orang lain. Masih banyak orang-orang di luar sana yang mempunyai masalah lebih berat dari saya namun tidak pernah menyerah untuk menghadapinya.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.